Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2023

P.6// Masyarakat dan Budaya

Gambar
 Masyarakat adalah orang yang hidup bersama yang menghasilkan kebudayaan. Kebudayaan merupakan berasal dari kata "BUDDAHAYA" yang berarti merupakan budi atau akal.lalu apakah budaya dan kebudayaan itu sama?jawabanya adalah tidak. karena budaya dan kebudayaan sendiri memili arti yang beda, Budaya itu sendiri merupakan warisandari generasi ke generasi dan bagian tak terpisahkan dari dirimanusia sehingga banyak orang cenderung mengaggapnya dwariskan secara genetis. Sedangkan Kebudayaan merupakan hasil dari budaya yaitu hasil kegiataan dan penciptaan batin atau akal budi manusia seperti kepercayaan,keseniaan,dan adat istiadat. Sifat & Hakikat kebudayaan kebudayaan terwujud dan tersalurkan dari perilaku manusia kebudayaan telah ada terlebih dahulu dari pada lahirnya generasi tertentu dan tidak akan pernah mati kebudayaan di perlukan oleh manusia dan diwujudkan dalam tingkah laku kebudayaan mencakup aturan-aturan yang berisikan kewajiban dan larangan 

P.8// Proses komunikasi dalam masyarakat

Gambar
Masyarakat memiliki struktur dan lapisan yang bermacam-macam ragam struktur dan lapisan masyarakat tergantung pada kompleksitas masyarakat itu sendiri. A.Komunikasi Langsung komunikasi ini berinteraksi secara langsung (tatap muka) oleh individu dengan individu atau individu dengan kelompok atau kelompok dengan kelompok. B.Komunikasi Massa komunikasi ini merupakan komunikasi yang dilakukan melalui media massa seperti tv dan radio dengan tujuan untuk menyampaikan informasi kepada masyarakat luas. Unsur-unsur penting dalam komunikasi massa: Komunikator, seseorang yang memberikan penyampaian pesan dalam proses komunikasi Media massa, sara untuk menyampaikan pesan yang berhubungan langsung dengan masyarakat luas Informasi massa, informasi yang diperuntukkan kepada masyarakat secara massal(melibatkan orang banyak) Gateekeeper, seseorang yang memantau informasi. Khalayak, pihak yang menjadi sasaran pesan yang dikirim oleh komunikator

P.7// Sosiologi komunikasi

Gambar
Pada pertemuan minggu ke 6 ini Bu Pipit memberikan materi Sosiologi komunikasi,dari materi ini yang saya pahami adalah Sosiologi komunikasi  Struktur Masyarakat,ada 4 kelompok sosial yang dibagi bedasarkan struktur masing-masing kelompok. Kelompok formal sekunder, Kelompok sosial yang umumnya merujuk pada sebuah kelompok formal yang sedikit sedikit memiliki kedekatan sosial. Kelompok formal primer, kelompk sosial kecil yang umumnya anggota kelompoknya sering berhadapan muka dan saling mengenal dekat satu sama lain. Kelompok informal-sekunder, kelompok sosial yang umumnya informal namun keberadaanya bersifat sekunder Kelompok informal- primer, kelompok sosial yang terjadi yang akibat meleburnya sifat-sifat kelompok sosial formal primer atau disebabkan karna pembentukan sifat-sifat diluar kelompok formal primer yang tidak dapat ditampung oleh klmpk formal-primer Selain 4 tipe kelompok tipe diatas kelompok sosial diatas,tipe lain dari kelompok sosial diatas didasarkan pada.Jumlah,Wilayah,