P.1// PENGANTAR SOSIOLOGI



Pada pertemuan pertama Ibu Pipit memberikan materi mengenai Pengantar Sosiologi.Berikut adalah hal-hal yang saya pahami mengenai “Sosiologi”

Apasih itu sosiologi?

Sosiologi adalah ilmu yang mempelajari tentang perilaku manusia dan bagaimana cara kita berinteraksi dengan orang lain di dalam masyarakat. karena kita hidup berdampingan dengan orang lain dan saling membutuhkan satu sama lain.

Secara keseluruhan sosiologi yakni hubungan diantara individu antar individu dengan individu antar kelompok  dan kelompok antar kelompok

Ciri-ciri sosiologi

  1. Empiris: sikap yang mendasarkan obeservasi di masyarakat
  2. Teoritis: hubungan sebab akibat atau saling mengakibatkan
  3. Kumulatif, teori sosiologi dibentuk dengan dasar teori lama yang disempurnakan
  4. Nonetis, sosiologi dilihat dari segi moral baik atau tidak 

                   


Komentar

Postingan populer dari blog ini

P.6// Masyarakat dan Budaya

P.2// Lewis Alfred Coser

P.8// Proses komunikasi dalam masyarakat